Mengenai media Info Tapanuli
Info Tapanuli adalah media online yang mengabarkan berita seputar Tapanuli dan dibentuk berdasarkan ide dan keinginan bersama dari berbagai kalangan seperti, Wartawan, Dosen, Guru, Pengusaha, Mahasiswa, PNS, praktisi, Petani, Dokter, Supir dan lain sebagainya.
Media online ini dibentuk untuk memberikan berbagai informasi yang tepat, akurat dan terpercaya dengan gaya tersendiri.
Kami berharap agar semua pemberitaan maupun informasi yang disuguhkan dapat bermanfaat kepada para pembaca dimanapun berada.
Kami juga siap menerima kritikan dan masukan sekaligus menerima tulisan yang dikirim melalui alamat resmi redaksi atau melalui melalui kontak kami. Karena berita, tulisan atau informasi dapat disajikan oleh siapa saja tanpa melihat latar belakang maupun statusnya.

Posting Komentar